Oleh: Dr. Muhammad Anang Firdaus, M.Fil.I (Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Fattahul Muluk Papua) Menjelang datangnya bulan Ramadhan, dunia masih berjuang melawan covid-19 yang belum ditemukan obatnya. Lebih dari 200 negara di dunia telah terpapar covid-19, termasuk Indonesia. Berdasarkan data Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 yang dirilis pada Selasa, 21 April 2020, total
Read moreDay: April 22, 2020
‘HIKMAH DIBALIK COVID-19’ (Menilik Peran yang Terabaikan)
Oleh: Dr. Zulihi, M.Ag.(Wakil Dekan I Fakultas Tarbiyah IAIN Fattahul Muluk Papua) Mewabahnya virus Pandemi Corona (Covid-19) baru-baru ini yang melanda sebagian negara di dunia, bukan hanya menimbulkan kepanikan, kekhawatiran dan ketakutan, namun juga membuat setiap individu dan masyarakat semakin resah dan gelisah akan nasib masa depan keluarga dan anak-anaknya. Mengamati realitas yang terjadi pada
Read moreRAMADHAN DI MUSIM CORONA
Oleh: Dr. Faisal Saleh, M.HIDosen Fakultas Syariah IAIN Fattahul Muluk Papua … Setiap ketentuan Tuhan yang berlaku bagi kita, di dalamnya terdapat kebaikan… Menghitung satu dua hari lagi kita akan memasuki bulan Ramadhan yang agung. Bulan yang diyakini penuh dengan keberkahan karena banyaknya kebaikan yang didapatkan seorang muslim melebihi di luar bulan Ramadhan. Bulan ini
Read more